Pada suatu hari adik saya ingin mewarnai namun dirumah tidak ada buku mewarnai. Sehingga saya harus membuatkan buku mewarnai untuk adik saya. Mari kita buat bersama 😉
- Siapkan buku tulis, kartu bergambar kartun, label, pensil.
- Tempelkan kartu bergambar kartun dibuku bagian kiri menggunakan label dan hias menggunakan pensil.
- Mulailah menggambar dibuku bagian kanan lalu hias secantik mungkin.
Gambar sudah selesai dan siap diwarnai.
Selamat mencoba 😊
Tidak ada komentar:
Posting Komentar